Promo
Mau Nabung Emas di Treasury Lebih Untung? Jangan Lupa Bayarnya Pake blu karena Ada Diskon Emas Menunggu! 🩵✨
Dayinta
Kamis, 01 Januari 2026
Treasury x blu Jan-Feb 2026

Perkembangan dunia digital telah membawa perubahan besar dalam cara kita menjalani aktivitas sehari-hari. Berbagai kemudahan kini dapat diakses hanya melalui perangkat digital, mulai dari komunikasi, transaksi, hingga pengelolaan keuangan. Tidak hanya mempersingkat waktu dan tenaga, ekosistem digital juga menawarkan berbagai keuntungan yang sayang untuk Sobat lewatkan.

Salah satunya adalah kolaborasi Treasury, aplikasi investasi emas digital, bersama dengan blu, aplikasi mobile banking dari BCA Digital. Sobat bisa melakukan pembayaran transaksi investasi emas dengan blu secara cepat dan mudah langsung lewat aplikasi Treasury. Jadi selain praktis, Sobat juga bisa memastikan saldo blu terlebih dahulu sebelum bertransaksi, tanpa harus berpindah aplikasi.

Jika Sobat ingin melakukan transaksi di Treasury menggunakan blu, Sobat harus membuka rekening blu terlebih dulu. Proses pembukaan rekeningnya mudah, cukup download blu di App Store/Play Store/Huawei AppGallery, siapkan KTP, dan isi data yang diperlukan.

Ada ✨Diskon Emas Spesial✨ untuk setiap pembelian emas di aplikasi Treasury dengan menggunakan pembayaran blu. Semakin banyak emas yang Sobat investasikan, semakin besar juga potongan harga dan keuntungan yang akan Sobat dapatkan! Yuk, simak syarat dan ketentuan lengkap promonya di bawah ini.

Syarat dan Ketentuan Promo Treasury x blu

Promo Diskon Emas Rp25.000 Untuk Semua Pengguna Treasury dengan Pembayaran Via blu

Mekanisme Penggunaan Promo:

  1. Buka aplikasi Treasury dan klik “Beli” pada bagian pembelian emas
  2. Masukkan jumlah emas yang ingin dibeli
  3. Pada bagian metode pembayaran, pilih “Pembayaran Instan”, lalu pilih “blu”
  4. Pastikan akun blu telah terhubung pada aplikasi Treasury
  5. Masukkan dan terapkan kode promo pada bagian “Promosi”
  6. Klik “Konfirmasi”
  7. Selesaikan proses pembayaran

Syarat & Ketentuan

  1. Periode promo: 1 Januari 2026 – 28 Februari 2026
  2. Promo berlaku untuk seluruh pelanggan Treasury yang yang telah melakukan transaksi dan serta menghubungkan melakukan (linkage)  (menghubungkan) akun blu di aplikasi Treasury.
  3. Nasabah wajib untuk melakukan pembelian emas minimal Rp1.000.000 dengan kode promo: TRSBLURES25
  4. Program promosi hanya berlaku untuk pembelian emas dengan metode pembayaran instan melalui blu.
  5. Pengguna berpotensi menerima diskon harga emas senilai Rp25.000 setelah transaksi berhasil.
  6. Kuota promo terbatas untuk 400 pengguna pertama per bulannya. Jika nasabah blu tidak menerima reward, maka kuota program telah habis.
  7. Kuota promo akan diperbaharui setiap tanggal 1.
  8. Promo tidak dapat digabung dengan promo lain.
  9. Promo berlaku 1 kali transaksi/bulan/pelanggan.
  10.  Dengan mengikuti promo ini, nasabah dianggap mengerti dan menyetujui semua syarat dan ketentuan yang berlaku
  11. Keputusan, ketentuan, maupun perubahan ketentuan yang dibuat oleh Treasury dan blu tidak dapat diganggu gugat.
  12. Apabila terjadi perbedaan data antara nasabah dan bank, maka data yang dianggap benar adalah data bank
  13. Promo tidak bisa digabungkan dengan promo lainnya, tidak berlaku kelipatan, dan tidak dapat ditukar dengan uang tunai
  14. Nasabah bertanggung jawab penuh atas segala kewajiban perpajakan sehubungan dengan diskon yang diterima, sesuai dengan peraturan perpajakan yang berlaku
  15. BCA Digital & Treasury setiap saat berhak untuk melakukan analisa terhadap kewajaran transaksi dan berhak untuk membatalkan transaksi dan/atau menghentikan program sewaktu-waktu apabila ditemukan indikasi penyalahgunaan ataupun kecurangan
  16.  BCA Digital & Treasury sesuai kebijakannya sendiri berhak mengubah Syarat & Ketentuan ini tanpa pemberitahuan sebelumnya
  17. PT Bank Digital BCA berizin & diawasi oleh Otoritas Jasa Keuangan & Bank Indonesia serta merupakan peserta penjaminan LPS.

 

Promo Diskon Rp5.000 Untuk Transaksi Pertama di Treasury Menggunakan blu

Mekanisme Penggunaan Promo:

  1. Buka aplikasi Treasury dan klik “Beli” pada bagian pembelian emas
  2. Masukkan jumlah emas yang ingin dibeli
  3. Pada bagian metode pembayaran, pilih “Pembayaran Instan”, lalu pilih “blu”
  4. Pastikan akun blu telah terhubung pada aplikasi Treasury
  5. Masukkan dan terapkan kode promo pada bagian “Promosi”
  6. Klik “Konfirmasi”
  7. Selesaikan proses pembayaran

Syarat & Ketentuan

  1. Periode promo: 1 Januari 2026 – 28 Februari 2026
  2. Promo berlaku khusus untuk seluruh pelanggan baru Treasury yang belum pernah melakukan transaksi sebelumnya di Aplikasi Treasury dan melakukan linkage (menghubungkan) akun blu di aplikasi Treasury
  3. Nasabah wajib untuk melakukan pembelian emas minimal Rp1.000.000 dengan kode promo: TRSBLURES50
  4. Program promosi hanya berlaku untuk pembelian emas dengan metode pembayaran instan melalui blu.
  5. Pengguna berpotensi menerima diskon harga emas senilai Rp50.000 setelah transaksi berhasil.
  6. Kuota promo terbatas untuk 200 pengguna pertama per bulannya. Jika nasabah blu tidak menerima reward, maka kuota program telah habis.
  7. Kuota promo akan diperbaharui setiap tanggal 1.
  8. Promo tidak dapat digabung dengan promo lain.
  9. Promo hanya berlaku 1 kali transaksi/pelanggan.
  10. Dengan mengikuti promo ini, nasabah dianggap mengerti dan menyetujui semua syarat dan ketentuan yang berlaku 
  11. Keputusan, ketentuan, maupun perubahan ketentuan yang dibuat oleh Treasury dan blu tidak dapat diganggu gugat.
  12. Apabila terjadi perbedaan data antara nasabah dan bank, maka data yang dianggap benar adalah data bank
  13. Promo tidak bisa digabungkan dengan promo lainnya, tidak berlaku kelipatan, dan tidak dapat ditukar dengan uang tunai
  14. Nasabah bertanggung jawab penuh atas segala kewajiban perpajakan sehubungan dengan diskon yang diterima, sesuai dengan peraturan perpajakan yang berlaku
  15. BCA Digital & Treasury setiap saat berhak untuk melakukan analisa terhadap kewajaran transaksi dan berhak untuk membatalkan transaksi dan/atau menghentikan program sewaktu-waktu apabila ditemukan indikasi penyalahgunaan ataupun kecurangan
  16. BCA Digital & Treasury sesuai kebijakannya sendiri berhak mengubah Syarat & Ketentuan ini tanpa pemberitahuan sebelumnya
  17. PT Bank Digital BCA berizin & diawasi oleh Otoritas Jasa Keuangan & Bank Indonesia serta merupakan peserta penjaminan LPS.
Artikel Populer
Kabar Emas
Kakeibo Bisa Ditiru Nih! Cara Cerdas Orang Jepang Atur Duit
Kamis, 10 Maret 2022
Emas dalam Al-Qur'an
Trivia
Rahasia Keistimewaan Emas Dalam Ayat-Ayat Al-Qur’an
Kamis, 20 Maret 2025
Tips Keuangan
Gaya Hidup Sederhana Bung Hatta yang Patut Diteladani
Rabu, 16 Agustus 2023